Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Tips Naik Transportasi Online di Malang

Kendala terbesar kala traveling di tempat asing adalah masalah mobilitas. Yup, biasanya dalam kesempatan beberapa hari untuk berlibur, kita membuat itinerary di tempat-tempat berbeda. Kadang bisa dijangkau cukup dengan berjalan kaki. Tidak jarang kudu menggunakan transportasi lokal, ntah itu angkot, ojek, becak atau mungkin delman?  Sejak booming gojek tahun 2015 silam, warga Ibukota menikmati kemewahan untuk dapat berpergian tanpa mengkhawatirkan tiga hal : kenyamanan, keamanan dan kepastian tarif. Untuk poin keamanan memang masih debatable karena memang ada cerita tentang supir transportasi online (ntah ojek atau mobil) yang jail bin iseng menggoda penumpangnya, tetapi so far belum ada cerita terlalu horor terkait dengan pengalaman bergojek ria misalnya. Sisanya, tentu saja konsumen rata-rata puas dengan mode transportasi anyar ini. Diakhir tahun 2016 silam, sebuah pesan di aplikasi Uber menginformasikan bahwa layanan car sharing mereka sudah resmi mengaspal di kota...

Postingan Terbaru

Kenapa harus Malang?